Jumat, 25 Februari 2011

Ciri-Ciri Algoritma dan Keuntungan Pembuatan Algoritma

Ciri – Ciri Penting Dari Suatu Algoritma

Menurut Donald E. Knuth dalam bukunya yang berjudul the art of computer programming, algoritma harus mempunyai lima ciri penting yaitu :

1.Finiteness

Algoritma harus berhenti setelah mengerjakan sejumlah langkah terbatas.

2.Definiteness

Setiap langkah harus didefinisikan secara tepat dan tidak berarti dua.

3.Input

Algoritma memiliki nol atau lebih masukan (input).

4.Output

Algoritma mempunyai nol atau lebih keluaran (output).

5.Effectiveness

Algoritma harus mempunyai sifat efektif.

Keuntungan Pembuatan Algoritma

  1. Pembuatan atau penulisan algoritma tidak tergantung pada bahasa pemrograman manapun, artinya penulisan algoritma independen dari bahasa pemrograman dan komputer yang telaksanakannya.
  2. Notasi algoritma dapat diterjemahkan ke dalam berbagai bahasa pemrograman.
  3. Apapun bahasa pemrogramannya, output yang akan dikeluarkan sama karena algoritmanya sama.

Referensi :

http://www.sampara.com/det_art.php?art_id=664&cat_id=8&judul=Makalah+Logika+Dan+Algoritma

http://blog.uin-malang.ac.id/triagungandaru/2010/09/28/2-ciri-algoritma/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar